Apa itu Tasawuf?
Tasawuf adalah nama yang diberikan bagi mistisisme dalam
Islam, yang oleh para orientalis Barat disebut dengan Sufism (sufisme). Kata
sufisme dalam literature Barat khusus dipakai untuk mistisisme Islam (Islamic
Mysticism) atau mistik yang tumbuh dalam Islam (simuh, 1996:25).
Sufisme atau Tasawuf (the Mystic of Islam), tidak dipakai
untuk mistisisme yang terdapat dalam agama lain (Nasution, Filsafat, 1973:56). Dengan
demikian jelas bahwa sufisme telah diakui oleh dunia Barat sebagai mistik yang
murni dalam Islam, dan diakui telah memiliki Sistematika keilmuan tersendiri.
Source: Sufi Modern (mewujudkan kebahagiaan, menghilangkan
keterasingan), Karya KH. Muhammad Sholihin.
EmoticonEmoticon